Open Submission: Singgah Masjid by Shirvano

Events
April 27 , 2022

Open Submission Wakaf Desain Masjid adalah program wakaf dari Singgah Masjid untuk membantu pembangunan masjid yang diwujudkan dalam desain masjid secara optimal. Singgah Masjid by Shirvano merupakan platform desain masjid karya tim Arsitektur dan Interior Shirvano Consulting yang dibentuk pada tahun 2022. 

Program ini ada sejak tahun 2018 saat saudara-saudara kita di Lombok tertimpa bencana. Semenjak itulah, inisiasi yang kami namakan sebagai Wakaf Desain ini terus kami lanjutkan. Tidak hanya sebagai upaya pembangunan pasca bencana, tetapi juga meluaskan manfaatnya untuk mewujudkan desain bangunan / kawasan yang optimal. Melalui program ini,  Bapak/Ibu pengelola masjid, Yayasan, maupun jamaah yang peduli terhadap kesejahteraan masjid di lingkungannya akan mendapatkan Konsep, Skematik, Pengembangan Desain, Gambar Kerja, RAB, RKS, dan Pengawasan Berkala (sudah termasuk di dalamnya, gambar render dan video animasi, sebagai alat bantu untuk fundraising dan marketing). Proposal masjid yang kami terima mencakup beberapa kriteria, diantaranya memiliki visi yang sama dengan kami untuk kelangsungan proses pembangunan masjid, memiliki pendanaan yang baik, sudah terbangun struktur organisasi masjid atau panitia pembangunan, mempunyai legalitas lahan, dan berkomitmen menyelesaikan pembangunan masjid.
 

*Proposal project Masjid akan kami terima dari semua area di Indonesia, namun proses survei mencangkup pendanaan  akan kami bebankan kepada owner.

Unduh brosur penjelasan lengkap mengenai proyek ini melalui tombol di bawah. 

Unduh brosur penjelasan lengkap mengenai proyek ini melalui tautan berikut.

Untuk mendaftarkan berkas, silahkan klik daftar DI SINI.


 

Related
Ruang Berbagi intern batch 9

Sharing Architecture: Cohousing and Heritage Restoration The discussion on Cohousing by Ihsan Mau.

Ruang Berbagi intern batch 10

Day 1: Sharing about City In this discussion room, there are three topics of discussion. The firs.

Ruang Berbagi intern batch 11

Ruang Berbagi is divided into four days with the following topics: 1. First day: Co-Housing Conce.

Ruang Berbagi intern batch 12

Day One: Tourism Village Development Strategy The first day was presented by three presenters, na.

Ruang Berbagi intern batch 13

Day 1: Inclusive City Design Day One, with the theme of Inclusive City Design discussion, covered.

Rembug Bareng 9.0:

What are the impacts and challenges of industrial estates in Indonesia? According to Prof. Prad.

Open Submission: Singgah Masjid by Shirvano

Open Submission Wakaf Desain Masjid adalah program wakaf dari Singgah Masjid untuk membantu pembangu.

Wrap Up Rembug Bareng #10: TOD (Current Implementation and Future Prospect)

In this session, there are two speakers that will share their knowledge about Transit Oriented Devel.